RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMP ….
Mata
Pelajaran : Bahasa
Inggris
Kelas/semester : VIII/
Dua
Materi Pokok : Memahami Fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks
pesan singkat
dan pengumuman/pemberitahuan.
Alokasi
Waktu : 1 pertemuan (2 JP)
A.
Kompetensi Inti
KI
1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghargai
dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotongroyong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami
pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba,
mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
No.
|
Kompetensi Dasar
|
Indikator
|
|
1.
|
1.1
|
Mensyukuri
kesempatan
dapat mempelajari
bahasa
Inggris sebagai
bahasa
pengantar
komunikasi
internasional
yang
diwujudkan dalam
semangat
belajar.
|
1.1.1
Mengungkapkan rasa syukur setiap saat mendapat
kesempatan belajar bahasa Inggris
|
2.
3
4.
|
2.1
3.14
4.16
|
Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman.
Menerapkan
struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksana kan fungsi sosial dari
teks pesan singkat dan pengumuman /pemberitahuan (notice), sesuai dengan konteks penggunaannya
Menangkap
makna pesan singkat dan pengumuman/pemberitahuan (notice), sangat pendek dan sederhana
|
2.1.1 Menyapa guru dan teman
dengan santun
3.4.1 Mengidentifikasi fungsi sosial Teks undangan.
3.4.2 Mengidentifikasi struktur teks
pada undangan.
3.4.3 Mengidentifikasi unsur
kebahasaan pada undangan.
4.5.1 Menulis Teks Essai dalam bentuk undangan
|
C.
Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah
melaksanakan serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1.
Mendapatkan informasi dan mengidentifikasi
makna yang terdapat di dalam pesan singkat
2.
Mengidentifikasi fungsi sosial dalam
pesan singkat
3.
Mengidentifikasi struktur teks dalam
pesan singkat
4.
Mengidentifikasi unsur bahasa dalam
pesan singkat
Pertemuan
Kedua
1.
menulis learning log yang mengungkapkan
rasa syukur atas kesempatan dapat belajar bahasa Inggris
2.
bertanggung jawab atas tindakan
anggotanya saat menjadi pemimpin kelompok;
3.
mengakui ketika membuat kesalahan;
4.
tidak menyalahkan orang lain atas
tindakannya sendiri;
5.
melakukan hal-hal yang dikatakan akan
dikerjakan tanpa diingatkan orang lain
6.
mengekspresikan penyampaian pesan
singkat dengan ucapan dan intonasi yang tepat.
D.
Materi Pembelajaran
Pertemuan pertama
Fungsi Sosial
Menyampaikan pesan dan
memberi tahu untuk mencapai tujuan dengan sentuhan personal dalam komunikasi
antar guru dan siswa.
Struktur Teks
Pesan
singkat:
a.
I’m
busy now. Please call me in a few minutes.
b. Make sure you lock the gate when
you leave. Sure. Yes, I will.
Unsur Kebahasaan
1.
Kata dan tata bahasa yang lazim
digunakan: Imperratives
2.
Ejaan dan tulisan tangan dan cetak
yang jelas dan rapi.
3.
Ucapan, tekanan kata, intonasi,
ketika mempresentasikan secara lisan
Topik
Keteladanan tentang
perilaku santun, peduli, dan disiplin.
Multimedia
Layout
dan dekorasi yang membuat tampilan teks lebih menarik.
Pertemuan Kedua
Fungsi Sosial
Menyampaikan pesan dan
memberi tahu untuk mencapai tujuan dengan sentuhan personal dalam komunikasi
antar guru dan siswa.
Struktur Teks
Pesan
singkat:
a.
I’m
busy now. Please call me in a few minutes.
b.
Make
sure you lock the gate when you leave. Sure. Yes, I will.
Unsur Kebahasaan
1.
Kata dan tata bahasa yang lazim
digunakan: Imperratives
2.
Ejaan dan tulisan tangan dan cetak
yang jelas dan rapi.
3.
Ucapan, tekanan kata, intonasi,
ketika mempresentasikan secara lisan
Topik
Keteladanan tentang
perilaku santun, peduli, dan disiplin.
Multimedia
Layout
dan dekorasi yang membuat tampilan teks lebih menarik.
E.
Metode Pembelajaran
Metode
ilmiah
F.
Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
a.
Media : Gambar beserta Teks pesan
singkat
b.
Alat/Bahan :
-
c.
Sumber
Belajar :
G. Langkah-langkah Kegiatan
Pembelajaran
Pertemuan
Pertama
Pendahuluan
(10 menit)
|
|
Tahap
|
Kegiatan
|
Salam tegur sapa
|
1.
memeriksa kehadiran siswa
2.
mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan
dengan berdoa
3.
menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau
kompetensi dasar yang
akan dicapai
4.
menyampaikan cakupan materi
|
Kegiatan Inti
(60 menit)
|
|
Observing
Questioning
Exploring
Associating
|
1.
Siswa membaca contoh pesan singkat, sangat pendek dan sederhana
(T1)
2.
Siswa membaca untuk memahami berbagai informasi dari
pesan singkat, sangat pendek dan sederhana, dengan pengucapan dan intonasi
yang baik (T2)
3.
Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa
mempertanyakan bagian - bagian pesan singkat
4.
Siswa membaca contoh-contoh pesan singkat, sangat
pendek dan sederhana l dari berbagai sumber lain. (T3)
5.
Siswa menulis jurnal untuk mengungkapkan pengalaman yang
mereka peroleh selama pembelajaran, hal-hal yang sulit dan mudah
dipelajari dan strategi yang sudah atau akan dilakukan untuk mengatasinya (T4)
|
Penutup (10
menit)
|
|
Kesimpulan kegiatan
|
1.
Guru dan siswa secara bersama-sama mengulas
kembali bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2.
Guru menanyakan kesulitan siswa selama proses
belajar.
3.
Guru memberikan tugas kepada siswa di beri tugas
untuk membuat pesan singkat.
4.
Guru menjelaskan materi untuk pertemuan
berikutnya.
|
Pertemuan
Kedua
Pendahuluan
(10 menit)
|
|
Tahap
|
Kegiatan
|
Salam tegur sapa
|
1.
memeriksa kehadiran siswa
2.
mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan
dengan berdoa
3.
menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau
kompetensi dasar yang
akan dicapai
4.
menyampaikan cakupan materi
|
Kegiatan Inti
(60 menit)
|
|
Creating
Networking
|
1.
Dalam kerja kelompok terbimbing siswa menganalisis
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur bahasa pesan singkat, sangat pendek
dan sederhana. (T1)
2.
Siswa menyimpulkan hasil analisisnya terkait
Fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks pesan singkat,
sangat pendek dan sederhana (T2)
3.
Siswa menyampaikan pesan singkat, sangat pendek
dan sederhana dengan ucapan, intonasi
dan ekspresi dan performan yang baik dalam setiap ada kesempatan (T3)
|
Penutup (10
menit)
|
|
Kesimpulan kegiatan
|
1.
Guru dan siswa secara bersama-sama mengulas
kembali bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2.
Guru menanyakan kesulitan siswa selama proses
belajar.
3.
Guru memberikan tugas kepada siswa di beri tugas
untuk membuat pesan singkat.
4.
Guru menjelaskan materi untuk pertemuan
berikutnya.
|
H.
Penilaian
1.
Sikap spiritual
a.
Teknik Penilaian : Tertulis
b.
Bentuk Instrumen : Learning Journal
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Sikap/nilai
|
Butir Instrumen
|
1.
|
Menulis learning log tentang kesyukuran
berkesempatan belajar Bahasa Inggris
|
Lampiran 1
|
d.
Instrumen: lihat Lampiran ...
e.
Rubrik Penilaian Pengetahuan
No
|
Indikator
|
Skor
|
1
|
Menggunakan
8 kata positif dan dua diantaranya adalah kata “Happy” dan “Thank”
|
5
|
2
|
Menggunakan
6 kata positif dan dua diantaranya adalah kata “Happy” dan “Thank”
|
4
|
3
|
Menggunakan
4 kata positif dan dua diantaranya adalah kata “Happy” dan “Thank”
|
3
|
4
|
Menggunakan
4 kata positif tanpa kata “Happy” dan “Thank”
|
2
|
5
|
Menggunakan
kurang dari 4 kata positif tanpa kata “Happy” dan “Thank”
|
1
|
f.
Pedoman Penskoran:
Konversi
Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap
Predikat
|
Nilai Kompetensi
|
||
Pengetahuan
|
Keterampilan
|
Sikap
|
|
A
|
4
|
4
|
SB
|
A-
|
3.66
|
3.66
|
|
B+
|
3.33
|
3.33
|
B
|
B
|
3
|
3
|
|
B-
|
2.66
|
2.66
|
|
C+
|
2.33
|
2.33
|
C
|
C
|
2
|
2
|
|
C-
|
1.66
|
1.66
|
|
D+
|
1.33
|
1.33
|
K
|
D-
|
1
|
1
|
2.
Sikap sosial
a.
Teknik Penilaian : Penilaian sejawat (antar teman)
b.
Bentuk Instrumen : Lembar Peer Assessment
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Sikap/nilai
|
Butir Instrumen
|
|
Memberikan penilaian
terhadap diri sendiri tentang nilai tanggung jawab
|
Lampiran Penilaian Sikap 1-3
|
d.
Instrumen: lihat Lampiran ...
e.
Rubrik Penilaian Sikap Sosial
Keterangan:
= 2
always
= 1
often
= 0,5
seldom
Contoh:
Mencentang
untuk seluruh
pernyataan.
= 2 + 2 + 2 =
Skor 6
Bila mencentang:
=
2 + 2 + 1 = Skor 5, dst.
Bila mencentang:
= 2 + 1 + 0,5 = Skor 3,5
f.
Pedoman
Penskoran
Konversi
Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap
Predikat
|
Nilai Kompetensi
|
||
Pengetahuan
|
Keterampilan
|
Sikap
|
|
A
|
4
|
4
|
SB
|
A-
|
3.66
|
3.66
|
|
B+
|
3.33
|
3.33
|
B
|
B
|
3
|
3
|
|
B-
|
2.66
|
2.66
|
|
C+
|
2.33
|
2.33
|
C
|
C
|
2
|
2
|
|
C-
|
1.66
|
1.66
|
|
D+
|
1.33
|
1.33
|
K
|
D-
|
1
|
1
|
3.
Pengetahuan
a.
Teknik Penilaian : Tes Tertulis
b.
Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Indikator
|
Butir Instrumen
|
|
Diperlihatkan teks dan peserta didik dapat menentukan
fungsi sosialnya dengan benar.
|
Soal
No. 1
|
|
Diperlihatkan teks dan peserta didik dapat menentukan struktur teks dengan benar.
|
Soal
No. 2-3
|
d.
Instrumen: lihat Lampiran 2
e.
Pedoman
penskoran : Setiap jawaban benar
diberi skor 1 (satu)
f.
Instrument : lihat lampiran…
g.
Rubrik
Penilaian Keterampilan Menulis
No
|
Nama
|
Aspek yang dinilai
|
Skor 1-3
|
||
|
|
Diction
|
accuracy
|
Kesesuain isi
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Kriteria
Diction :
a.
3 : jika pilihan kata
tepat
b.
2 : jika pilihan kata
ada kurang tepat
c.
1 : jika pilhan kata
banyak yang kurang tepat
Accuracy :
a.
3 : jika grammar akurat
b.
2 : jika grammar ada
yang tidak akurat
c.
1 : jika sebagian
besar grammar tidak akurat
B.
Sikap
a. Teknik Penilaian :
Penilaian Guru
b. Bentuk Instrumen : Perform
c. Rubrik Penilaian
Sikap
No
|
Nama
|
Aspek yang di amati
|
Skor
|
|
|
|
Percaya diri
|
Tanggung jawab
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Kriteria
BT (Belum Tampak) : skor 1
MT (Mulai Tampak) : skor 2
M M (Mulai Membudaya) : skor 3
Kediri,
Mengetahui
Dosen Pembimbing Guru
Mata Palajaran
______________________ ______________________
NIP. NIP.
Lampiran 1: Instrumen Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial
MY LEARNING LOG
Name:
……………………………………………………………
Use the words to complete the sentence.
Your teacher will help you.
Having a chance to learn English
makes me…
|
Lampiran 2 : Instrumen
Penilaian Sikap Sosial
SELF
ASSESSMENT
Name :
Day/date :
Tick
the suitable pictures to describe your responsibility.
1. I take responsibility for actions
of others when I am in
charge.
2. I admit when I make a mistake.
3. I don’t blame others for my
actions.
4. I do the things I say I will do
without anybody telling me to.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar